Pelaku Pengeroyokan Anggota Security PT Pandu Samudra Perkasa Diduga Kebal Hukum, Nover : Saya Akan Pertanyakan Terus

Imb.life – Kasus Laporan Dugaan Pengeroyokan yang dilakukan oleh sejumlah oknum security PTPandu Samudra Perkasa PT PSP) yang berada di tanjung uncang diduga kebal Hukum.

Pada Selasa, 3/9/2024 Nover Zega selaku Pelapor Korban Pengeroyokan, terus mempertanyakan dan mendesak Penyidik untuk cepat proses.

“Saya mau kasus laporan saya dipercepat, saya tau pemilik Subcon Security PT PSP yang berada di tanjung Uncang diduga oknum Marinir yang masih aktif, yang di alihkan atas nama keluarganya, ” ucap Nover Zega ke media.

“Jangan mentang-mentang anggota, saya tidak pernah takut siapa pun anda, akan saya pastikan kasus ini selalu saya pertanyakan terus, saya pastikan kasus dugaan pengeroyokan ini, akan banyak anggota yang ikut terpanggil, siapa pun anda Yang berada di dalam PT PSP yang masih aktif,” Tegasnya . Tim Red

  • Related Posts

    Coltdiesel Angkut Minyak Mentah Dari Jambi Ditemukan Awak Media, Diduga Ada Oknum Ormas yang Bekingi

    Pelalawan, imb.life | Satu unit Coltdiesel berwarna Kuning No. Polisi BM 8296 FX diduga bermuatan minyak ilegal dari Jambi, ditemukan dalam posisi sedang berhenti disebuah rumah makan di Jl Lintas…

    Nover Korban Dugaan Pengeroyokan Kecewa dengan Penyidik atas Kasus yang Dialaminya, Proses Dinilai Lambat

    Batam, imb.life | Melanjutkan kembali perkara Laporan Dugaan Pengeroyokan, yang dilakukan oknum Security PT PSP yang berada di Tanjung Uncang 17/2/2024, Laporan dilanjutkan. Dinilai lambat penanganannya. Nover Zega telah mempertanyakan…

    You Missed

    Coltdiesel Angkut Minyak Mentah Dari Jambi Ditemukan Awak Media, Diduga Ada Oknum Ormas yang Bekingi

    • By penulis
    • September 12, 2024
    • 21 views
    Coltdiesel Angkut Minyak Mentah Dari Jambi Ditemukan Awak Media, Diduga Ada Oknum Ormas yang Bekingi

    Warga Komitmen Dukung Realisasi Proyek Strategis Rempang Eco-City

    • By penulis
    • September 7, 2024
    • 10 views
    Warga Komitmen Dukung Realisasi Proyek Strategis Rempang Eco-City

    Nover Korban Dugaan Pengeroyokan Kecewa dengan Penyidik atas Kasus yang Dialaminya, Proses Dinilai Lambat

    • By Redaksi
    • September 6, 2024
    • 15 views
    Nover Korban Dugaan Pengeroyokan Kecewa dengan Penyidik atas Kasus yang Dialaminya, Proses Dinilai Lambat

    Pelaku Pengeroyokan Anggota Security PT Pandu Samudra Perkasa Diduga Kebal Hukum, Nover : Saya Akan Pertanyakan Terus

    • By Redaksi
    • September 3, 2024
    • 11 views
    Pelaku Pengeroyokan Anggota Security PT Pandu Samudra Perkasa Diduga Kebal Hukum, Nover : Saya Akan Pertanyakan Terus

    Polres Bintan lakukan Pengamanan Pelantikan Anggota DPRD Terpilih Periode 2024-2025

    • By penulis
    • September 3, 2024
    • 9 views
    Polres Bintan lakukan Pengamanan Pelantikan Anggota DPRD Terpilih Periode 2024-2025

    Pelayanan BPJS KIS di Kec. Pangkalan Kuras, Pelalawan Dinilai Tidak Maksimal

    • By Redaksi
    • September 3, 2024
    • 9 views
    Pelayanan BPJS KIS di Kec. Pangkalan Kuras, Pelalawan Dinilai Tidak Maksimal